Produksi Industri Besar Sedang Sulawesi Tenggara Triwulan IV-2018 Turun 7.93 persen ( y on y ) - Badan Pusat Statistik Kabupaten Buton Utara

Saat ini website Badan Pusat Statistik sedang dalam proses integrasi dengan sistem internal, mohon maaf apabila beberapa layanan kami mengalami gangguan terutama pada koleksi publikasi yang kami sajikan.

Produksi Industri Besar Sedang Sulawesi Tenggara Triwulan IV-2018 Turun 7.93 persen ( y on y )

Tanggal Rilis : 1 Februari 2019
Ukuran File : 0.31 MB

Abstraksi

    Pertumbuhan produksi industri manufaktur besar dan sedang provinsi Sulawesi Tenggara triwulan IV-2018 turun sebesar 7.93 persen (y-on-y) terhadap triwulan IV-2017. Penurunan tersebut terutama disebabkan oleh turunnya produksi industri pencetakan dan reproduksi media rekaman sebesar 30.57 persen.
  • Pertumbuhan produksi industri manufaktur besar dan sedang provinsi Sulawesi Tenggara triwulan IV-2018 turun sebesar 9.25 persen (q-to-q) terhadap triwulan III-2018. Penurunan tersebut terutama disebabkan oleh turunnya produksi industri kayu, barang dari kayu dan gabus (tidak termasuk furnitur) dan barang anyaman dari bambu, rotan dan sejenisnya sebesar 14.69 persen.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Buton Utara Jl. Kompleks Perkantoran Bumi Sara'ea

Kabupaten Buton Utara

Telp : -

Fax : -

Email : bps7409@bps.go.id 

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik